Hari Guru Nasional
Ikwam menyerahkan hadiah untuk para juara lomba membaca nyaring. Kejutan Ikwam Berlian School untuk Guru sang Juara (Anita Firlyando/PWMU.CO) PWMU.CO – Kejutan Ikwam Berlian School (SD Muhammadiyah 2 GKB) Gresik tidak berhenti pada persembahan pembacaan puisi. Keseruan berlanjut di sesi pengumuman dan penganugerahan penghargaan kepada para juara lomba membaca nyaring. Kejutan untuk sang Juara Siang itu, diumumkan beberapa pemenang. […]
Ketua Ikwam Amilatun Nadhifa (Sayyidah Nuriyah/PWMU.CO) PWMU.CO – Kuras Air Mata, Persembahan Ikwam untuk Guru Berlian School. Seksi Pendidikan Ikatan Wali Murid (Ikwam) SD Muhammadiyah 2 GKB Gresik (Berlian School) sukses mempersembahkan serangkaian kegiatan yang menguras air mata, Jumat (25/11/21) siang. Serangkaian persembahan itu di luar dugaan para guru. Awalnya, Ikwam hanya menginfokan akan menggelar penganugerahan […]
PWMU.CO – Lomba Membaca Nyaring Ikwam Berlian Dukung Gerakan Literasi. Ikatan Wali Murid (Ikwam) SD Muhammadiyah 2 GKB Gresik (Berlian School) menggelar lomba membaca nyaring spesial untuk para guru Berlian School. Koordinator Ikwam Bidang Pendidikan Eva Yanti Prihatnasari bersama dua anggotanya Laily Awalina dan Nyimas Indah menggagas lomba tersebut sejak sebulan sebelum Hari Guru Nasional. Kenapa […]